Close Menu
    What's Hot

    Tidur Adalah Kekuatan Supermu

    Penyesatan Supranatural Di Akhir Zaman

    Penyesatan Supranatural Di Akhir Zaman

    Metamorfosisi Amerika Dalam Nubuatan Alkitab

    Metamorfosis Amerika Dalam Nubuatan Alkitab

    BELAJARALKITAB.ID
    AFINDOSTORE.COM
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    • Tentang Kami
      • Awal Mula
      • Kepercayaan Kami
      • Hubungi Kami
      • Permohonan Doa
      • Tanya Jawab Alkitab
      • Kirim Kesaksian
    • Berita & Artikel
      • Blog AFI
      • Berita AFI
      • Hidup Baru
      • Kesehatan
      • Rumah Tangga
      • Ayat Menakjubkan
    • Belajar Firman
      • Mengenal Yesus
      • Pendalaman Alkitab
      • Seri Pelajaran Nubuatan
      • Seri Belajar Alkitab
      • Renungan Harian
    • Media
      • Media Center
      • Bank AUDIO
      • Bank PUSTAKA
      • Bank VIDEO
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    Amazing Facts Indonesia
    BELAJARALKITAB.ID
    HOT TOPICS
    • Donasi
    • AFIndoSTORE
    • Belajaralkitab.id
    Amazing Facts Indonesia
    You are at:Home»Renungan Harian»Raja Ahazia Dan Api Dari Langit
    Renungan Harian

    Raja Ahazia Dan Api Dari Langit

    IndartiBy Indarti4 May 2025062 Mins Read
    Share WhatsApp Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    raja ahazia dan api keluar dari langit sebagai penghakiman
    Share
    WhatsApp Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email

    Amazingfacts.id: Setelah mengalami kecelakaan yang parah di istananya, Raja Ahazia, putra Izebel yang jahat, yang ingin mengetahui masa depannya, bertanya kepada dewa kafir apakah ia akan hidup atau mati akibat lukanya (2 Raja-raja 1:2). Anda mungkin mengenali nama dewa palsu ini: Baal-Zebub, yang diterjemahkan sebagai “Penguasa Lalat” dan, pada zaman Ahazia, dipandang sebagai dewa nubuat. Nama ini lebih sering disebut dalam Perjanjian Baru sebagai Beelzebul, nama lain dari Setan. (Lihat Matius 10:25; 12:24; Markus 3:22; Lukas 11:15, 18, 19.)

    Nabi Elia, yang diperintahkan oleh Allah, menegur raja atas penyembahan berhalanya dan kemudian memberitahukan akhir hidupnya yang pahit: Ahazia akan mati karena lukanya karena ia telah menolak Allah (2 Raja-raja 1:6), satu-satunya sumber nubuat yang benar. Sebagai pembalasan, Ahazia mengirim kontingen militer untuk mencari sang nabi dua kali. Setiap kali, Elia menyatakan, “Kalau benar aku abdi Allah, biarlah turun api dari langit memakan engkau habis dengan kelima puluh anak buahmu.” (ayat 10). (Lihat juga ayat 12.) Dan hal itu terjadi.

    Inilah penghakiman bagi mereka yang tidak mencari “Allah di Israel untuk menanyakan firman-Nya” (ayat 16). Hal ini menunjuk kepada Perjanjian Baru, yang di dalamnya terdapat nubuat tentang penghakiman terakhir bagi mereka yang juga tidak mencari Firman Allah. Perhatikan bahasa yang serupa: “Dari langit turunlah api menghanguskan mereka.” (Wahyu 20:9). Kitab Suci mengajarkan bahwa “hukum yang bernyala-nyala” (Ulangan 33:2) adalah “hukum Allah” (Ulangan 33:2) yang dengannya kita dihakimi.

    Sama seperti utusan Allah dalam Perjanjian Lama yang menyampaikan firman Allah yang menubuatkan masa depan Ahazia, utusan Allah dalam Perjanjian Baru, Yohanes, juga melakukan hal yang sama, yaitu menubuatkan masa depan dunia: Penghakiman akan terjadi. Keadilan akan tegak; ini adalah sebuah “keharusan”. Dan ini adalah janji Allah yang indah bagi kita. Kejahatan tidak akan lolos begitu saja. Semua umat Allah yang telah mengikuti Firman-Nya dan dibenci karena Firman-Nya akan dibenarkan.

    Aku memuji Engkau, Tuhan, bahwa “Demikianlah firmanKu yang keluar dari mulutKu: Ia tidak akan kembali kepadaKu dengan sia-sia, tetapi ia akan melaksanakan apa yang Kukehendaki, dan akan berhasil dalam apa yang Kusuruhkan kepadanya.” (Yesaya 55:11).

    Untuk Studi Lebih Lanjut: Yeremia 5:14; Daniel 7:9, 10; 2 Tesalonika 2:8.

    Dan jikalau ada orang yang hendak menyakiti mereka, keluarlah api dari mulut mereka menghanguskan semua musuh mereka. Dan jikalau ada orang yang hendak menyakiti mereka, maka orang itu harus mati secara itu. Wahyu 11:5.

    – Doug Batchelor –

    Share. WhatsApp Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Previous ArticleKoala Mayoritas Waktunya Untuk Tidur
    Next Article Dua Saksi Dan Kebenaran Firman Allah
    Indarti

    Related Posts

    Penyesatan Supranatural Di Akhir Zaman

    Penyesatan Supranatural Di Akhir Zaman

    1 July 2025
    Metamorfosisi Amerika Dalam Nubuatan Alkitab

    Metamorfosis Amerika Dalam Nubuatan Alkitab

    30 June 2025
    Amerika Serikat Dalam Nubuatan Alkitab

    Amerika Serikat Dalam Nubuatan Alkitab

    29 June 2025
    Ikuti Youtube kami
    https://www.youtube.com/watch?v=VGMgJrlf8sQ&list=PLgsDp-Z8ao-dIDrgPs4nfiTcA-MQxK9Pb
    Kategori
    • Ayat Menakjubkan (79)
    • Bank Audio (3)
    • Bank Pustaka (58)
    • Bank Video (95)
    • Belajar Alkitab (165)
    • Belajar Firman (43)
    • Berita & Artikel (36)
    • Berita AFI (83)
    • Blog AFI (266)
    • Fakta dan Peristiwa (54)
    • Featured (12)
    • Hidup Baru (55)
    • Kesehatan (134)
    • Media (11)
    • Mengenal Yesus (69)
    • Pendalaman Alkitab (170)
    • Renungan Harian (3,213)
    • Rumah Tangga (41)
    • Uncategorized (74)
    RSS Amazing Facts Blog
    • Israel Strikes Iran: Is Peace in the Middle East Possible?
    • Tornado Outbreak: Finding Shelter in the Storm
    • Thin to Win: The Tragedy of Disordered Eating Trends
    • New Religious Liberty Commission. Progress or Prophecy?
    • The Death of Francis and the Future of the Catholic Church
    Top Posts

    10 Ayat Alkitab Yang Menolong Kita Saat Menghadapi Kesulitan Hidup

    16 May 20223,464 Views
    Ayat Alkitab tentang Uang

    10 Ayat Alkitab Tentang Uang Dan Keuangan

    27 December 20181,653 Views

    15 Ayat Alkitab Yang Menguatkan Anda Saat Bergumul Dengan Penyakit

    25 March 20211,118 Views
    Dapatkan Majalah Kami!
    Demo
    Follow Us
    • Facebook
    • YouTube
    • TikTok
    • WhatsApp
    • Twitter
    • Instagram

    Artikel Populer

    Tidur Adalah Kekuatan Supermu

    1 July 20251 Views
    Penyesatan Supranatural Di Akhir Zaman

    Penyesatan Supranatural Di Akhir Zaman

    1 July 20253 Views
    Metamorfosisi Amerika Dalam Nubuatan Alkitab

    Metamorfosis Amerika Dalam Nubuatan Alkitab

    30 June 20255 Views

    Our Picks

    Merasa Takut? 10 Ayat-ayat Alkitab Untuk Membantu Menghalau Rasa Takut Anda…

    21 June 201616 Views

    8 Ayat Alkitab Untuk Mengurangi Kegelisahan Anda

    23 March 2016317 Views

    Apakah Beban Anda Berat? 10 Ayat Alkitab Untuk Meringankan Beban Tersebut

    14 April 2016694 Views

    AFI Blog

    Israel Menyerang Iran: Bisakah Perdamaian di Timur Tengah Terwujud?

    Serangan Tornado: Mencari Perlindungan di Tengah Badai

    Rencana Undang-Undang Kebebasan Beragama yang Baru. Sebuah Kemajuan atau Nubuatan?

    AI, Delusi, dan Nubuatan Alkitab

    Badan Intelijen Amerika Serikat (CIA), Paranormal, dan Tabut Perjanjian

    Hungaria Mengatakan Tidak Pada Acara Parade Kebanggaan

    © 2025 Powered by Amazing Facts Indonesia.
    • Home
    • AFIndoStore

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.

    Anda rindu Didoakan dan Bertanya?