Close Menu
    What's Hot
    Ketika Allah Memilih Kasih Karunia untuk pertobatan

    Ketika Allah Memilih Dengan Kasih Karunia

    patung liberty simbol penolakan firman allah atau kekristenan

    Patung Liberty Dan Firman Allah

    pola makan dalam alkitab antara pilihan rohani dan ilmiah

    Pola Makan Dalam Alkitab Antara Pilihan Rohani Dan Ilmiah

    BELAJARALKITAB.ID
    AFINDOSTORE.COM
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    • Tentang Kami
      • Awal Mula
      • Kepercayaan Kami
      • Hubungi Kami
      • Permohonan Doa
      • Tanya Jawab Alkitab
      • Kirim Kesaksian
    • Berita & Artikel
      • Blog AFI
      • Berita AFI
      • Hidup Baru
      • Kesehatan
      • Rumah Tangga
      • Ayat Menakjubkan
    • Belajar Firman
      • Mengenal Yesus
      • Pendalaman Alkitab
      • Seri Pelajaran Nubuatan
      • Seri Belajar Alkitab
      • Renungan Harian
    • Media
      • Media Center
      • Bank AUDIO
      • Bank PUSTAKA
      • Bank VIDEO
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube TikTok
    Amazing Facts Indonesia
    BELAJARALKITAB.ID
    HOT TOPICS
    • Donasi
    • AFIndoSTORE
    • Belajaralkitab.id
    Amazing Facts Indonesia
    You are at:Home»Renungan Harian»Kereta Peluru Tiongkok
    Renungan Harian

    Kereta Peluru Tiongkok

    IndartiBy Indarti26 February 2022012 Mins Read
    Share WhatsApp Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Share
    WhatsApp Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email

    Pada tahun 2007, kereta api Prancis menetapkan rekor kecepatan lokomotif 360 mph. Rekor ini adalah yang paling mengesankan, namun itu adalah tes eksperimental yang tidak membawa penumpang, yang terdiri dari dua gerbong listrik dan hanya tiga gerbong kereta. Namun pada bulan Desember 2010, kereta pada rel kecepatan tinggi yang baru di Cina, yang disebut “Harmony Express” melaju dengan kecepatan 302 mph. Kecepatan itu sudah lebih dari dua kali kecepatan pesawat Cessna 182. Jadi, mengapa rekor 302 mph begitu mencengangkan ketika orang Prancis sudah mencapai 360 mph?

    Pertama, kereta peluru baru China membawa 16 gerbong, dan beberapa penumpang. Kedua, kereta tidak hanya mencapai 302 dan kemudian kembali ke kecepatan normal. Kereta super yang ramping secara konsisten ini melaju dengan kecepatan 260 mph sebelum menyalakan turbo untuk melewati angka ajaib 300, dan akhirnya kembali pada kecepatan 260 mph. Penumpang di atas kereta peluru mengklaim bahwa mereka tidak merasakan banyak perbedaan antara 150 dan 300 mph.

    Kereta Api Berkecepatan Tinggi Beijing-Shanghai sekarang beroperasi dan merupakan jalur berkecepatan tinggi terpanjang di dunia yang pernah dibangun dalam satu fase. Itu dirancang untuk membawa penumpang 811 mil dalam waktu sekitar empat jam, dengan kecepatan rata-rata 204 mph. Kereta berkecepatan tinggi lainnya membutuhkan waktu hampir 10 jam untuk menempuh jarak yang sama. Ini mengurangi waktu perjalanan dari Beijing ke Shanghai lebih dari 50 persen. Proyek ini menelan biaya sekitar $32 miliar dan mengangkut 165.000 penumpang per hari. Benar ada gangguan, tetapi kereta ini telah menyediakan layanan reguler sejak November 2011. Pada tahun 1933, kereta membutuhkan waktu 44 jam untuk menempuh jarak yang sama.

    Tahukah Anda bahwa nubuatan Alkitab menyinggung tentang perjalanan cepat di hari-hari terakhir? Perhatikan kata-kata ini: “Tetapi engkau, Daniel, sembunyikanlah segala firman itu, dan meteraikanlah Kitab itu sampai pada akhir zaman; banyak orang akan menyelidikinya, dan pengetahuan akan bertambah.” (Daniel 12:4). Kemampuan umat manusia untuk melakukan perjalanan dengan cepat juga akan sejajar dengan pemahaman nubuat yang lebih dalam. Saya berdoa kecepatan perjalanan kita hari ini akan sama dengan kedalaman pemahaman Alkitab kita!

    Kereta melaju galak di jalan, kejar-mengejar di lapangan; kelihatannya seperti suluh, berpacu seperti kilat. Nahum 2:4.

    -Doug Batchelor-

    Renungan Harian Amazing Facts
    Share. WhatsApp Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Previous ArticleKeajaiban Kulit Belang
    Next Article Keajaiban Perubahan Hati
    Indarti

    Related Posts

    Ketika Allah Memilih Kasih Karunia untuk pertobatan

    Ketika Allah Memilih Dengan Kasih Karunia

    11 May 2025
    patung liberty simbol penolakan firman allah atau kekristenan

    Patung Liberty Dan Firman Allah

    10 May 2025
    pola makan dalam alkitab antara pilihan rohani dan ilmiah

    Pola Makan Dalam Alkitab Antara Pilihan Rohani Dan Ilmiah

    9 May 2025
    Ikuti Youtube kami
    https://www.youtube.com/watch?v=VGMgJrlf8sQ&list=PLgsDp-Z8ao-dIDrgPs4nfiTcA-MQxK9Pb
    Kategori
    • Ayat Menakjubkan (79)
    • Bank Audio (3)
    • Bank Pustaka (58)
    • Bank Video (95)
    • Belajar Alkitab (162)
    • Belajar Firman (43)
    • Berita & Artikel (36)
    • Berita AFI (83)
    • Blog AFI (264)
    • Fakta dan Peristiwa (54)
    • Featured (12)
    • Hidup Baru (55)
    • Kesehatan (130)
    • Media (11)
    • Mengenal Yesus (69)
    • Pendalaman Alkitab (164)
    • Renungan Harian (3,162)
    • Rumah Tangga (41)
    • Uncategorized (71)
    RSS Amazing Facts Blog
    • New Religious Liberty Commission. Progress or Prophecy?
    • The Death of Francis and the Future of the Catholic Church
    • AI, Delusion, and Bible Prophecy
    • The CIA, Psychics, and the Ark of the Covenant
    • Hungary Says No to Public Pride Events
    Top Posts

    10 Ayat Alkitab Yang Menolong Kita Saat Menghadapi Kesulitan Hidup

    16 May 20221,373 Views
    Ayat Alkitab tentang Uang

    10 Ayat Alkitab Tentang Uang Dan Keuangan

    27 December 2018782 Views

    15 Ayat Alkitab Yang Menguatkan Anda Saat Bergumul Dengan Penyakit

    25 March 2021479 Views
    Dapatkan Majalah Kami!
    Demo
    Follow Us
    • Facebook
    • YouTube
    • TikTok
    • WhatsApp
    • Twitter
    • Instagram

    Artikel Populer

    Ketika Allah Memilih Kasih Karunia untuk pertobatan

    Ketika Allah Memilih Dengan Kasih Karunia

    11 May 20253 Views
    patung liberty simbol penolakan firman allah atau kekristenan

    Patung Liberty Dan Firman Allah

    10 May 202510 Views
    pola makan dalam alkitab antara pilihan rohani dan ilmiah

    Pola Makan Dalam Alkitab Antara Pilihan Rohani Dan Ilmiah

    9 May 202513 Views

    Our Picks

    Merasa Takut? 10 Ayat-ayat Alkitab Untuk Membantu Menghalau Rasa Takut Anda…

    21 June 20166 Views

    8 Ayat Alkitab Untuk Mengurangi Kegelisahan Anda

    23 March 2016132 Views

    Apakah Beban Anda Berat? 10 Ayat Alkitab Untuk Meringankan Beban Tersebut

    14 April 2016334 Views

    AFI Blog

    Rencana Undang-Undang Kebebasan Beragama yang Baru. Sebuah Kemajuan atau Nubuatan?

    AI, Delusi, dan Nubuatan Alkitab

    Badan Intelijen Amerika Serikat (CIA), Paranormal, dan Tabut Perjanjian

    Hungaria Mengatakan Tidak Pada Acara Parade Kebanggaan

    70 Orang Kristen Dibunuh Karena Iman Mereka

    Perdamaian yang Rapuh: Akankah Gencatan Senjata Israel dan Hamas Berlangsung Lama?

    © 2025 Powered by Amazing Facts Indonesia.
    • Home
    • AFIndoStore

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.

    Anda rindu Didoakan dan Bertanya?