sabat

MENGUAK KESALAHPAHAMAN SABAT DI MASA KRISIS

Meskipun gempa bumi dahsyat pada bulan Februari di Turki dan Suriah telah memudar dari siklus pemberitaan di Amerika Utara, upaya-upaya bantuan terus berlanjut selama 24 jam sehari, 7 hari seminggu. Yang menarik, krisis ini menimbulkan kembali pertanyaan di Israel tentang apa yang harus dan tidak boleh dilakukan oleh seorang pemelihara Sabat pada hari Sabat. Dalam […]

Selengkapnya
gereja

MENGAPA SAYA HARUS MENGHADIRI GEREJA?

Pernahkah Anda bertanya-tanya mengapa Anda harus pergi ke gereja? Mungkin Anda merasa bahwa khotbahnya membosankan, atau Anda tidak dapat berhubungan dengan orang lain yang pergi ke sana. Atau lebih buruk lagi, mereka tampak seperti sekelompok orang munafik. Mengapa Anda harus membuang—buang waktu di gedung gereja yang pengap jika Anda bisa menyembah Tuhan sendiri? Itu adalah […]

Selengkapnya
dunia

KEDAMAIAN DI DUNIA YANG PENUH KEKERASAN

Alkitab mengatakan bahwa kita hidup di akhir zaman dan pada masa ini dalam sejarah manusia, si jahat akan menjadi lebih ganas dalam serangannya terhadap manusia. Tetapi perang seperti apakah yang dilancarkan oleh Iblis? Setan adalah bapa segala dusta, dan perangnya adalah perang ide yang dirancang untuk menginfeksi pikiran dengan pemikiran-pemikiran yang merusak kepercayaan dan cinta […]

Selengkapnya
manis

SUNGGUH MANIS PERCAYA KEPADA YESUS

Saya suka lagu pujian lama ini: “Sedap harap pada Yesus, dan percaya firman-Nya.” Saya sering menyanyikan kata-kata yang menghibur ini untuk diri saya sendiri dan menemukan kehadiran Tuhan yang dekat, menghilangkan kecemasan dan menenangkan hati saya. Saya telah menemukan bahwa dalam setiap pergumulan hidup, sungguh manis rasanya untuk percaya kepada Yesus: Ketika musuh menggosipkan saya, […]

Selengkapnya
doa

APAKAH TUHAN MENDENGAR DOA SAYA?

Oleh Shenalyn Page Tyrone melangkah masuk ke kamarnya dan mengangkat ranselnya ke atas tempat tidur. Kemudian dia menjatuhkan diri di sampingnya. Dia bahkan tidak mau repot-repot berlutut kali ini. “Mengapa orang tuaku tidak bisa akur?” pikirnya dengan marah. Dia masih bisa mendengar teriakan di lantai bawah. “Saya telah berdoa untuk mereka selama berminggu-minggu, dan mereka […]

Selengkapnya
Pertanyaan

MENURUT GALATIA, BUKANKAH MEMELIHARA HARI SABAT AKAN MEMBAWA KITA KE DALAM PERBUDAKAN?

Pertanyaan: Saya ingin tahu tentang hal ini, seseorang berbicara kepada saya dan dia berkata bahwa dia mencoba untuk membuktikan bahwa Perintah  Tuhan  masih berlaku. Dia membaca beberapa ayat Alkitab, namun ada satu ayat yang membuat saya bingung di bagian akhir, yaitu Galatia pasal 4 ayat 9 dan 10. Dan sepertinya menjalankan hari Sabat seperti sebuah […]

Selengkapnya
Neraka

NERAKA, APAKAH MEMANG BENAR ADA? #1

Hampir setiap budaya dan agama memiliki semacam konsep neraka—baik itu dunia di bawah di mana orang yang mati meneruskan keberadaan dalam kesengsaraan yang menyakitkan atau hanya alam gelap yang berisi roh-roh jahat. Sudah tentu, sebagian berpikir neraka hanyalah fiksi dramatis abad pertengahan yang digunakan pengkhotbah-pengkhotbah untuk menakut-nakuti orang. Jika ada neraka, di manakah tempatnya? Dan […]

Selengkapnya
Lambang

JAWABAN UNTUK LAMBANG-LAMBANG ALKITAB

Mengapa menyelubungi nubuatan Alkitab dengan lambing-lambang? Lukas 8:10 Dan Ia berkata, “Kepadamu diberi karunia untuk mengetahui rahasia Kerajaan Allah, tetapi kepada orang-orang lain hal itu diberitakan dalam perumpamaan, supaya sekalipun memandang, mereka tidak melihat dan sekalipun mendengar, mereka tidak mengerti.” Banyak nubuatan apokaliptik diberikan ketika para nabi berada di negeri asing yang bermusuhan. Salah satu […]

Selengkapnya

BAGAIMANA SABAT DIUBAH

Bagaimana Sabat Diubah. Hari ini saya ingin menjawab pertanyaan yang menjadi perhatian banyak pendengar sejak siaran pertama kami tentang pertanyaan Sabat. Bagaimana perubahan itu terjadi, mengganti hari Minggu dengan hari Sabtu sebagai hari peribadatan? Ini mungkin salah satu pertanyaan agama yang paling mengganggu pemikiran orang-orang Kristen saat ini. Sayangnya, pokok pembahasan ini tidak terlalu sering […]

Selengkapnya

BISAKAH SAYA MENJUAL JIWA SAYA KEPADA IBLIS?

Bisakah saya menjual jiwa saya kepada Iblis? Oxana gagal di sekolah, dan teman-temannya mengabaikannya. Tampaknya semuanya salah—sampai salah satu pria tertarik padanya.* “Temui aku di kuburan pada tengah malam, dan aku akan menunjukkan kepadamu bagaimana mendapatkan nilai bagus,” janji anak itu. Malam itu, dia mengajarinya mantra untuk memohon bantuan roh. Hampir seketika, nilai Oxana meningkat. […]

Selengkapnya